Latin: Bismillahirrahmaanirrahiim
Artinya: "Dengan nama Allah yang maha pengasih dan penyayang."
Latin:Laqod jaakum rosuulun min anfusikam 'aziizun 'alaihi maa 'anittum, harishun 'alaikum bil mu'miniina ro-uufurrohim Fa in tawallau faqul hasbiyallohu laa ilaaha illaa huwa 'alaihi tawakkaltu wahuwa robbul 'arsyil 'adzim.
Artinya: ""Sungguh, telah datang kepadamu seorang rasul dari kaummu sendiri, berat terasa olehnya penderitaan yang kamu alami, (dia) sangat menginginkan (keimanan dan keselamatan) bagimu, penyantun dan penyayang terhadap orang-orang yang beriman.""
Audio by: Vida Ainuz Zulfa